Selain pertanian dan Perikanan menjadi potensi Desa Kramat Jati adalah BUMDes ( Badan Usaha Milik Desa ) yang diberi nama BUMDes Maju Bersama ini adalah salah satu harapan baru bagi Desa Kramat Jati. BUMDes Maju Bersama yang Aktiv berjalan pada awal tahun 2021 ini mudah mudahan menjadi salah satu sumber pedapatan bagi masyarakat Desa Kramat jati yang berusia kerja dan menjadi sumber PADes bagi Desa Kramat Jati